Latihan Soal UN SMP 2015: Statistika dan Peluang

1. Perhatikan diagram tentang empat pelajaran yang disukai sekelompok siswa.
 Latihan Soal UN SMP 2015: Statistika dan Peluang
Jika banyak siswa seluruhnya  280  orang, maka banyak siswa yang suka kesenian adalah ….
A. 60 orang
B. 70 orang
C. 80 orang
D. 90 orang

2. Diagram garis berikut menunjukkan suhu tubuh seorang pasien di suatu rumah sakit (Dalam derajat celcius)
Latihan Soal UN SMP 2015: Statistika dan Peluang
Penurunan terbesar suhu badan pasien terjadi  pada pukul adalah…
A. 12.00 – 12.30
B. 12.30 – 13.00
C. 13.00 – 13.30
D. 12.00 – 13.00

3. Modus dari data 7, 8, 6, 5, 6, 5, 8, 7, 6, 9 adalah ....
A. 6
B. 6 dan 5
C. 6 dan 7
D. 7

4. Diketahui data nilai ulangan matematika 15 orang siswa sebagai berikut  7, 5, 4, 6, 5, 7, 8, 6, 4, 4, 5, 9, 5, 6, 4. Banyaknya siswa yang nilainya diatas rata-rata adalah ....
A. 4 orang
B. 7 orang
C. 8 orang
D. 11 orang

5. Nilai Matematika siswa adalah sebagai berikut.
Latihan Soal UN SMP 2015: Statistika dan Peluang
Median dari data di atas adalah ….
A. 7
B. 7,5
C. 8
D. 9

6. Dari 18 siswa yang mengikuti ulangan Bahasa Inggris, nilai rata-ratanya 65. Setelah 2 orang siswa ikut ulangan susulan, nilai  rata-ratanya menjadi 64. Nilai rata-rata  2 orang siswa yang ikut ulangan susulan adalah….
A. 55
B. 62
C. 64,5
D. 66

7. Tiga uang logam dilempar sekali bersamaan. Banyaknya anggota ruang sampel adalah ....
A. 8
B. 6
C. 5
D. 4

8. Sebuah dadu dilambungkan satu kali. Peluang bahwa mata dadu yang muncul merupakan bilangan prima adalah ….
A. 1/6
B. 1/3
C. 1/2
D. 2/3

9. Sebuah kotak berisi kelereng kuning, 6 kelereng putih dan 8 kelereng biru. Jika diambil satu kelereng secara acak, peluang terambilnya kelereng putih adalah …
A. 1/6
B. 1/4
C. 1/3
D. 5/12

10. Berdasarkan penelitian di suatu kampung, peluang seseorang terjangkit penyakit demam berdarah adalah 0,009. Jika jumlah penduduk kampung tersebut 3000 orang, maka diperkirakan banyak penduduk yang terjangkit penyakit demam berdarah adalah…
A. 12 orang
B. 18 orang  
C. 27 orang
D. 30 orang

Untuk Latihan UN SMP 2015 lainnya silahkan lihat di Kumpulan Soal Latihan UN SMP Tahun 2015
Artikel Selanjutnya Artikel Sebelumnya
Belum Ada Komentar :
Tambahkan Komentar
Comment url
Post Terkait :
Latihan Soal,Matematika,Matematika SMP,Peluang,Soal UN,Soal-Soal,Statistika,Ujian Nasional,UN SMP